Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Hari ke-4 Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019

Gambar
Hari ke-4 Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019 Kamis Romantis, Diktang 2019!!! Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019 telah selesai dilaksanakan oleh KSR PMI Sub Unit PGSD UNNES. Kegiatan Diktang ini telah berlangsung selama empat hari. Tema pada hari kamis ini adalah Kamis Romantis. H ari keempat Diklatsar dan G ladi T angguh KSR PMI Sub Unit PGSD FIP Unnes berlangsung dengan lancar dan kondusif . Di hari kamis ini, semangat para peserta begitu terlihat dalam mengikuti serangkaian kegiatan, serta keaktifan dan partisipasi peserta yang mengalami peningkatan dari hari sebelumnya. Penyampaian materi dilaksanakan di dua tempat yaitu di Auditorium PGSD Unnes dan GSG PGSD Unnes. Kelas pertama bertempat di Auditorium PGSD diawali dengan materi pertama yaitu Pengantar DM (Disaster Management) yang disampaikan oleh Bapak Agus Sugianto . Materi berikutnya yaitu PP dasar, BHD, dan RJP yang disampaikan oleh Bapak Mugianto, yang membuat peserta sangat antusias sekali. Seda

Hari ke-3 Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019

Gambar
Hari ke-3 Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019 Rabu Bersatu, Diktang 2019! Rabu, 30 Januari 2019 di hari ketiga Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019. Tema pada hari rabu adalah Rabu Bersatu. H ari ketiga Diklatsar dan G ladi T angguh KSR PMI Sub Unit PGSD FIP Unnes berlangsung dengan lancar dan kondusif . Di hari rabu ini, semangat para peserta begitu terlihat dalam mengikuti serangkaian kegiatan, serta keaktifan dan partisipasi peserta yang mengalami peningkatan dari hari sebelumnya. Penyampaian materi dilaksanakan di dua tempat yaitu di Auditorium PGSD Unnes dan GSG PGSD Unnes.   Kelas pertama bertempat di Auditorium PGSD diawali dengan materi pertama yaitu donor darah yang disampaikan oleh Ibu Novindra. Materi berikutnya yaitu materi kesehatan remaja yang disampaikan oleh Bapak Dino Rahman, yang membuat peserta sangat antusias sekali. Lalu, ditutup dengan materi terakhir yaitu materi keracunan dan obat yang disampaikan oleh Kak Silvia dan Kak Okta. Sedangkan di kel
Gambar
Hari ke-2 Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019 - Januari 29, 2019 Selasa hokyaaa, Diktang 2019 Selasa, 29 Januari 2019 hari kedua Diklatsar dan gladi tangguh 2019. Tema hari selasa yaitu Selasa hokyaaa. H ari ke dua Diklatsar dan G ladi T angguh KSR PMI Sub Unit PGSD FIP Unnes berlangsung dengan kondusif . Di hari ini, semangat para peserta begitu terlihat dalam mengikuti serangkaian kegiatan, serta keaktifan dan partisipasi peserta yang mengalami peningkatan. Penyampaian materi dilaksanakan di dua tempat yaitu di Auditorium dan GSG PGSD Unnes.   Kelas pertama bertempat di Auditorium PGSD diawali dengan materi pertama yaitu RFL yang disampaikan oleh Ibu Ratih Dwi Anggayenie M.Si. Materi berikutnya yaitu Evakusi trasportasi yang disampaikan oleh Bapak Habib dan Mas Wahyu dengan praktek mengevakuasi korban kedalam mobil ambulance. Disini peserta sangat antusias sekali. Lalu materi terakhir dengan materi Perawatan Kedaruratan yang disampaikan oleh ibu Lia Kamalia  
Gambar
Hari Pertama Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019 Seninin aja, Diktang 2019! KSR PMI Sub Unit PGSD FIP UNNES telah melaksanakan Diklatsar dan Gladi Tangguh 2019 yang Perdana. Kegiatan ini dilaksanakan pada Senin, 28 Januari 2019. Tema hari pertama Diktang yaitu Senin Seninin Aja. Acara hari pertama dimulai dengan upacara pembukaan yang dihadiri oleh Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan, Perwakilan Dosen PGSD FIP Unnes, Dewan Pertimbangan,dan Perwakilan tiap-tiap unit KSR dari perguruan tinggi se-Kota Semarang. Setelah upacara pembukaan, acara dilanjutkan materi yang disampaikan oleh pihak PMI.   Materi pertama yaitu Organisasi, prinsip, dan lambang PMI, yang disampaikan oleh Bapak H.Surachman,S.I.P, materi kedua yaitu HPI,Code of conduct,dan saver access yang disampaikan oleh Hj. Wahyuni,SH.MHum, materi ketiga yaitu Dinamika Kelompok yang disampaikan oleh Galih Suci Pratama, dan materi keempat yaitu Community Based Program yang disampaikan oleh Bapak Didik Seno Nugroho. Situasi